Ini doaku, namaMu masyhur di Indonesia
Ini rinduku, memuji Engkau dengan bangsaku
Ini tugasku, britakan injil nyatakan kasih
Kepada segnap suku kaum dan bahasa
Chorus
Kirimkan Tuhan, para penuaiMu ke setiap tempat
Kirimkan Tuhan para pekerjaMu ke segala suku
Untuk membawa bangsaku memuji dan menyembah Yesus
Kau kan bersuka, dengar pujian dari bangsaku