Worship Resources Events Academy
Get App
LOGIN
SIGN IN
Forgot Password?
or
HadiratMu
Lyric
Chord
Tuhan hadir di bait kudusNya,
saat umat mencari wajahNya.
Berseru, berdoa, bersujud menyembah,
dan menikmati kehadiranNya.

Tuhan mau dekat dengan umatNya,
yang datang dengan seg’nap hatinya.
Berseru, berdoa, bersujud menyembah,
dan menikmati kehadiranNya.

HadiratMu memenuhiku,
hadirat kudusMu penuhi baitMu.
Dan ‘ku tersungkur menyembahMu,
yang ‘ku nampak hanya kemuliaanMu.
Chord :

                    
Author Symphony Worship
Genre Modern
Theme Keintiman
Tempo Cepat
Key E
Album Freedom
Year 2016
Tag Symphony Worship